sebenarnya dirimu tak bersalah padaku,
sebenarnya bukan dirimu juga yang membuat waktu-waktu istirahatku berkurang
...
jika ingin kulihat kebelakang,
aku malu padamu.
kau tau?
dulu sebelum aku mengenalmu, bahkan masuk kedalam ruang kosong tubuhmu, sungguh aku BENCI dan tidak SUKA padamu, jangankan berlalu dihadapanmu, melihatmu saja aku ENGGAN
...
Saat pengumuman Bahwa Aku lulus menjadi Salah seorang yang akan mengurusimu, sungguh itu bukanlah sebuah kegembiraan di hatiku, malah ku mengganggap kabar itu ibarat BOM ATOM yang meladak dihirosima, yang Luluh lantahkan Jiwa dan Perasaanku
...
Awalnya memang belum terbiasa...
dan aku merasa nggak bakalan bisa untuk terus berlama-lama denganmu,
namun...
BEM...
Kau tau?
kau telah mencuri perhatianku, kau telah mencuri hati dan semangatku untuk terus bersamamu...
rasa ingin berlama-lamaan denganmupun semakin tumbuh setiap harinya...
...
Kini..., tibalah waktuku utuk kita berpisah...
tanggal perpisahan telah ditetapkan oleh orang tuamu si BLM yaitu 21-22 Mei 2011
...
BEM...apa yang sudah aku berikan untukmu???
adakah itu kebaikan?
adakah itu menambah warna pada dirimu?
atau malah membuatmu terluka dan ternoda???
wallahualam...
Astaghfirullahaladzim...
0 komentar:
Posting Komentar
Terimakasih atas kunjungannya...silahkan tinggalkan sarannya...^_^